Rumpun bahasa Awyu

Cari artikel bahasa
Cari artikel bahasa
 
Cari berdasarkan kode ISO 639 (Uji coba)
 
Cari berdasarkan nilai Glottolog
 
Kolom pencarian ini hanya didukung oleh beberapa antarmuka
Artikel rumpun bahasa sembarang
Halaman rumpun acak
Rumpun bahasa
Awyu
Auyu
EtnisAwyu
PersebaranSekitar Sungai Digul, Papua Selatan
Penggolongan bahasa
  • Trans-Nugini
    • Papua Tenggara
      • Awyu–Ok
        • Sungai Digul (Awyu Besar)
          • Awyu
Kode bahasa
Glottologawyu1264
 Portal Bahasa
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B • PW
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini


Rumpun bahasa Awyu adalah kumpulan bahasa anggota dari rumpun bahasa Sungai Digul (Greater Awyu, yang sebelumnya dikenal dengan nama Awyu-Dumut) di Provinsi Papua Selatan, Indonesia.

Ada sekitar 5 hingga 11 bahasa atau dialek, tergantung dari kriteria bahasa:[1]

  • Awyu Selatan
    • Awyu Sungai Bamgi (Oser, Jénimu/Yenimu)
    • Awyu Sungai Ia (Sjìagha/Shiaxa)
  • Awyu Tenggara (Jair)
    • Awyu Sungai Edera
    • Awyu Sungai Kia Bawah
    • Awyu Sungai Kia Atas
  • Awyu Tengah dan Barat
    • Awyu Utara
    • Awyu Tengah
      • Awyu Sungai Mappi (Aghu)
      • Awyu Sungai Pasue (Nohon, Mitak)
    • Awyu Barat
      • Awyu Sungai Wildeman (Pisà)
      • Awyu Sungai Asue (Sungai Kampung)[2]
        • Awyu Sungai Miaro
        • Awyu Sungai Kewet

Lokasi dan keragaman bahasa Awyu Utara masih belum diketahui seluruhnya, karena kurangnya data lapangan.

Bacaan lanjut

  • Lebold, Randy, Ronald Kriens and Yunita Susanto. 2013. A Report on the Bamgi, Kia, and Lower Digul River Language Survey in Papua, Indonesia. SIL International.
  • Susanto, Yunita. 2004. Report on the Mapi River Survey South Coast of Irian Jaya. SIL International.

Referensi

  1. ^ New Guinea World - Awyu
  2. ^ "Awyu-Ndumut website". VU, Faculteit der Geesteswetenschappen, onderzoek en projecten. Diakses tanggal 2022-11-07. 

Pranala luar

  • Shiaxa dalam grup riset Awyu–Ndumut di Universitas VU Amsterdam: [1]
  • l
  • b
  • s